Awal Mula Terciptanya Karakter Super Hero Spiderman,Ternyata Lalat Yang Merayap di Dinding
terpeka.blogspot.com, Stan Lee Yang Pembuat Karakter Super Hero Spiderman,Menceritakan Kisah Awal Munculnya Sebuah Karakter Super Hero Spiderman.
Stan lee Bercerita awalnya ia Diminta Oleh Penerbit Untuk membuat suatu karakter Super Hero dan Setelah di Minta ia akhirnya Pulang Ke rumah dan Memikirkan kekuatan super hero Apa yang Bagus untuk ia buat.
"Seketika berada di rumah,ia melihat lalat yang Terbang dan Merayap di sebuah dinding dan itu menjadi awal inspirasinya dan kemudian dia mulai memberikan sebuah nama yaitu, Fly man,Mosquitoman Dan Terpilihlah kata Terakhir Yang Terdengar dramatis Menurutnya yaitu Spi-der-man (Spiderman)".
setelah ia memberikan nama,ia mulai Menambahkan Cerita dalam Karakter yang ia buat,dia menambahkan dalam cerita bahwa Super hero nya harus dari kalangan Anak Muda(Remaja),"Karena ia berpendapat pada masa itu super hero yang Muda Masih belum ada",lalu ia menambahkan Dalam cerita tersebut,bahwa super hero Mempunyai masalahnya Tersendiri.
Lalu ia datang kembali dan Menemui Atasannya(Penerbit) dan Mengutarakan idenya,Tapi idenya tersebut di Tolak Atasannya karena menganggap bahwa "Tidak ada yang suka dengan Laba-laba.
Ia Sempat Kecewa dengan gagasannya yang di tolak,tapi dia memutuskan Untuk Meminta kepada atasannya Untuk Menaruh idenya itu Menjadi Cover majalah yang tidak laku terjual untuk diterbitkan kembali edisi terakhir dengan Cover Super Hero nya Yaitu Spiderman, agar Akhinya ia bisa Melupakan Karakternya tersebut di dalam benak pikirannya.
Akhirnya setelah Majalah Tersebut di rilis dan "tiba-tiba Bosnya Mengabari bahwa majalah yang terdapat Cover Superhero Yang ia buat akhirnya Penjualannya Meroket.
dan akhirnya serialnya kemudian baru di setujui untuk di produksi.
dan Stan Lee Mengatakan "Jika kamu Memikirkan ide yang benar-benar bagus jangan sampai Beberapa Orang "Idiot" Menghentikan langkahmu" Ungkap Stan lee.