Simulasi UNBK 2020 Bahasa Inggris SMP Materi Notice

Terpekah - Sebelum Memulai simulasi UNBK 2020 Bahasa Inggris SMP Materi Notice, Sebaiknya kamu ingat dan pahami terlebih dahulu Materi Notice. Mulai dari Pengertian, sampai dengan Kosa Kata apa saja yang harus sudah hafal agar nilai UNBK Bahasa Inggrismu mendapat nilai terbaik.
Simulasi UNBK 2020 Bahasa Inggris SMP Materi Notice

Pengertian Notice dalam Bahasa Inggris

Notice/Warning/Caution dalam bahasa Indonesia bisa berarti pemberitahuan/peringatan atau larangan. Dalam pembelajaran materi Notice siswa SMP diharapkan dapat menentukan tempat, tujuan, dan juga makna nya. Perhatikan contoh berikut ini:

Notice 1 : Flash After Use

Place : Lavatory
Target: user
Meaning : User have to flash the toilet after use it

Kosakata : harus/bisa/boleh
have to
ought to
must be
need to
should
supposed to
allow to
permit to
can
may

Notice 2 : Don't feed the animal

Place : Zoo
Target : Visitor
Meaning : visitor forbidden to feed the animal
Kosakata; dilarang/tidak boleh/tidak bisa forbidden
probihibited
must not
should not
can not
may not
don't allowed
don't permitted

Kosakata yang sering muncul dalam teks notice/warning/caution

hamful : bisa melukai
damage: kerusakan
dangerous : berbahaya
risk ; beresiko
be careful : hati-hati
be ware : hati-hati
watch out : awas

Kosakata target notice:

pedestrian : pejalan kaki
visitor : pengunjung
people : orang umum
reader : pembaca
students : siswa-siswa
driver: pengendara
Setelah itu semua sudah hafal, silahkan coba Try Out atau uji coba dengan soal-soal Simulasi UNBK 2020 Bahasa Inggris SMP Materi Notice di bawah ini:
Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url